Balik lagi nih, kali ini kita akan ngebahas tentang percabangan Switch case. Apa sih Switch Case?
Percabangan Switch Case itu berbeda dengan percabangan If else, kalau if else itu nilainya hanya 2 yaitu True dan False. Switch Case digunakan untuk kasus dimana banyak alternatif pilihan yang harus dilakukan. akan lebih efektif menggunakan Switch case daripada if else.
langsung aja masuk script C++ nya. chech it out :
#include <iostream>
#include <conio.h>
#include <stdio.h>
#include <stdlib.h>
using namespace std;
main()
{
int nrp,honor;
char golongan,hkerja,grade,nama[30];
float transport,hnr1,hnr2;
printf("=========Program Payroll=========\n\n");
printf("\nMasukan Nama : ");scanf ("%[^\n]", &nama),fflush(stdin);
printf("Masukan NRP : ");scanf ("%s", &nrp),fflush(stdin);
printf("Masukan Golongan (A-C) : ");scanf ("%d", &golongan),fflush(stdin);
printf("masukan Grade (1-3) : ");scanf ("%d", &grade),fflush(stdin);
printf("Masukan Masa Kerja : ");scanf ("%d", &hkerja),fflush(stdin);
printf("Masukan Honor : ");scanf ("%d", &honor),fflush(stdin);
switch(grade)
{
case 1 : {
if(grade==1) transport=10000;}
case 2 : {
if(grade==2) transport=12000;}
case 3 : {
if(grade==3) transport=14000;}
}
hnr1=transport*hkerja; hnr2=hnr1+honor;
printf("\n=========Berikut Hasilnya=========");
printf("\n\nJumlah Honor: Rp.%.f",hnr2);
getch();
}
nah hasilnya akan seperti diatas. silahkan mencoba....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ERDish dan Matrix Diagram
Halo kembali lagi bersama saya, kali ini saya akan membagikan studi kasus ERDish dengan contoh di bawah ini : Contoh Studi Kasus ERDish...
-
Flashdisk adalah termasuk jenis Device manager (Sejenis Harddisk Tapi lebih kecil) memiliki fungsi menyimpan data. kapasitas flashdisk se...
-
Kali ini saya akan menjelaskan tentang apa itu aplikasi berbayar, shareware, rentalware, opensource, dan publik domain, oke, gaperlu lama...
-
Physical Data mModel merupakan model yang menggunakan sejumlah tabel untuk menggambarkan data serta hubungan antara data-data tersebut. Seti...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar